Proses Menulis Pintar
Menulis seringkali identik dengan orang yang
berintelektual atau memiliki pendidikan yang sangat tinggi namun pada
kenyataanya masih banyak orang dengan pendidikan tinggi yang tidak produktif menulis, atau bahkan tidak pernah sama
sekali.bahkan kebanyakan orang pintar justru lebih pandai menunjukan kesalahan
tulisan orang lain.dan terkenal dengan cara mencerca dan menjatuhkan tulisan
orang lain.
Orang pintar
banyak tidak menulis karena mencari kesempurnaan dalam
tulisanya.menunjukkan bahwa mereka benar- benar hebat. masalah ini telah
membuat kebanyak orang tidak produktif untuk menulis karena ingin hasil yang sempurna pada
setiap tulisanya.padahal menulis bicara tentang sebuah proses,bukan orang
pintar ataupun hasil.kebanyakan orang hanya membicarakan hasil yang 1%,dan
hanya sedikit orang membicarakan proses yang 99% dari sebuah kesuksesan dalam menulis.
Kesempurnaan
telah membuat kebanyakan orang untuk mencari zona aman, lebih baik tidak menulis dari pada dicerca orang lain karena
tulisan mereka. padahal menulis adalah mengekspresikan
gagasan,pendapat,& pandangan tertentu yang ada dalam pikiran kita, jika
tidak ada yang sepahaman pun tidak menjadi masalah,karen perbedaan pendapat
bukan lah sebuah ancaman, namun sebuah dinamika untuk membuat tulisan dan
pikiran kita lebih berkembang.
Menulislah atau terlupakan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar